Kamu Pasti Kaget! Ternyata Gula Bisa Merusak Otak Kamu

Gula sering dianggap sebagai pemanis yang membuat hidup terasa lebih nikmat. Namun, kamu pasti kaget karena di balik rasanya yang manis, gula menyimpan bahaya tersembunyi. Banyak penelitian mengungkap dampak buruk konsumsi gula berlebih terhadap otak manusia. Maka dari itu, penting bagi kamu untuk lebih waspada dan mulai mengontrol asupan gula harian. Jangan lupa rutin cek…

Read More